Menjadi program studi yang unggul dalam pengembangan dan penerapan ilmu pengetahuan bidang teknik industri untuk mewujudkan kreativitas berwirausaha pada tahun 2033
1. Menyelenggarakan pendidikan yang menghasilkan sarjana teknik industri yang bermutu dan berintegritas sesuai dengan standar pendidikan tinggi.
2. Menyelenggarakan Pendidikan yang membangun jiwa wirausaha untuk menghasilkan technopreneur yang membuka peluang kerja.
3. Mengembangkan penelitian di bidang teknik industri sebagai upaya menciptakan karya-karya yang memberi sumbangsih untuk pengembangan ilmu pengetahuan.
4. Melaksanakan pengabdian masyarakat di bidang teknik industri untuk meningkatkan peran kehidupan berbangsa dan bernegara.
5. Mengelola program studi teknik industri secara mandiri dengan tata kelola yang baik.
1. Menghasilkan Lulusan yang Kompeten bidang Teknik industri dalam Memenuhi tuntutan dunia kerja
2. Menghasilkan lulusan yang mampu berwirausaha dan menjadi technopreneur sehinggap memperluas lapangan kerja
3. Menghasilkan karya di bidang Teknik industri sebagai sumbangsih dalam pengembangan ilmua pengetahuan melalui penerapan hasil penelitian
4. Melaksanakan pengabdian masyarakat di bidang Teknik industri untuk meningkatkan peran kehidupan berbangsa dan bernegara
5. Mewujudkan program studi Teknik Industri secara mandiri dengan tata kelola yang baik dan berkelanjutan.