Menjadi program studi unggul dalam bidang Hukum Bisnis berbasis bisnis digital dan berjiwa kewirausahaan dalam skala global pada tahun 2033
1. Menyelenggarakan program studi S1 Hukum Bisnis dengan tata kelola yang akuntanbel, profesional,
kompeten, kredibel, dan transparan,
2. Menyelenggarakan pendidikan profesional bidang ilmu Hukum Bisnis berbasis practical legal study dan
digital,
3. Menyelenggarakan penelitian interdisipliner bidang ilmu Hukum Bisnis secara berkelanjutan untuk
pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi dan informasi,
4. Menyelenggarakan pengabdian masyarakat bidang hukum dan bisnis untuk mendukung pengembangan
ekonomi kreatif,
5. Menyelenggarakan sistem penjaminan mutu untuk menunjang terciptanya iklim belajar berkualitas, dan
6. Meningkatkan jejaring kerjasama secara global untuk mendukung penciptaan lulusan yang profesional
dan berjiwa entrepreneurship.
1. terwujudnbya tata kelola program studi hukum bisnis yang akuntabel, profesional, kompeten, kredibel,
dan transparan.
2. Menghasilkan lulusan hukum bisnis yang memikliki kompetensi di bidang hukum bisnis dan memiliki
jiwa kewirausahaan
3. Terwujudnya pembelajaran program studio hukum bisnis yang berdasrkan pada tujuan, visi, dan misi
proghram studi.
4. Menghasilkan penelitian di bidang hukum bisnis yang memberikan manfaat dan pengembangan ilmiah
da dapat diterapkan untuk masyarakat.
5. Terwujudnya pengabdian masyarakat yang dapat memberikan manfaat dan pendampingan terkait
hukum bisnis kepada masyarakat.
6. Terjalin kerjasama yang berkelanjutan debngan mitra dari Pemerintah, Dunia Usaha, Dunia Industri dan
Dunia Kerja, Perguruan Tinggi lain yang memiliki program studi Hukum dan atau Hukum Bisnis, dan
organisasi masyarakat